New Daihatsu Gran Max PU

Soal kemampuan angkut, Gran Max Pick Up menawarkan panjang bak 2.350 mm, lebar 1.585 mm, dan tinggi 300 mm. Tidak lupa, Daihatsu memberikan tawaran keselamatan dual SRS airbag, load sensing proportional valve, suspensi tipe per keong dan ventilated disc brake di belakang.

Hubungi Kami

0812 2494 2309 0812 2494 2309

*Warna diatas dapat berbeda dengan warna mobil yang sesungguhnya

Harga New Daihatsu Gran Max PU Bandung

TypeHarga
GRAN MAX PU 1,3 STD FH E4177,350,000
GRAN MAX PU 1,3 3W FH E4177,350,000
GRAN MAX PU 1,5 STD MC185,250,000
GRAN MAX PU BOX 1,5 PT MC206,450,000
GRAN MAX PU BOX 1,5 ALUMINIUM PT206,750,000
GRAN MAX PU 1,5 3W MC185,250,000
* Harga dalam Rupiah, dapat berubah sewaktu-waktu. Untuk update harga terkini dan type lainnya silakan hubungi sales.

New Daihatsu Gran Max PU

Hadirkan keunggulan dan kenyamanan dalam perjalanan bisnismu

Spesifikasi Daihatsu Gran Max PU

Sisi pembaruan terkini, Daihatsu memberikan mesin anyar berkode 2NR-VE menggantikan mesin berkode 3SZ-VE yang sudah usang. Produk dengan tagline Sahabat Bisnis ini mendapatkan mesin berteknologi DOHC Dual VVT-i penghasil 97 tk dan torsi 134 Nm.

Bagi yang familiar, mesin itu juga digunakan oleh Avanza, Xenia, Rush dan Terios. Daihatsu mengklaim penggunaan mesin ini pada Gran Max membuatnya lebih efisien, bertenaga, dan lebih ramah lingkungan dibanding mesin lamanya.

Eksteriornya mendapatkan pembaruan ban dengan pelek 14 inci. Interiornya mengalami penyegaran di sisi desain dasbor dan lingkar kemudi. Daihatsu juga menyertakan electric power steering yang memudahkan pengemudi di semua varian Gran Max Pick Up.

Fitur eksterior termasuk Kaca spion luar manual, Antena elektrik, Adjustable Headlights dan Tanki Bahan Bakar Diletakkan di Tengah.

Ada 7 varian yang tersedia dari Gran Max PU: 1.3 STD, 1.3 3W, 1.5 STD, 1.5 3W, BOX 1.3 SLIDING, BOX 1.5 SLIDING dan 1.5 STD AC&PS.

Gran Max PU ditenagai oleh 1298cc 4-silinder Bensin Mesin menghasilkan tenaga 87 hp dengan torsi 115 Nm dan 1495cc 4-silinder Bensin Mesin menghasilkan tenaga 96 hp dengan torsi 134 Nm.

Dilengkapi dengan pilihan transmisi 5-Speed Manual.

Fitur keamanan Model mencakup Pengingat Pintu Terbuka, Pelindung Benturan Depan dan Pelindung Benturan Samping.

Produk Rekomendasi